Desa Wisata Soran Klaten Jawa Tengah Edukatif, Eksotis dan Berbudaya

Desa Wisata Soran Klaten Jawa Tengah Edukatif, Eksotis dan Berbudaya

Portal NewerDesa Wisata Soranadalah salah satu desa yang terletak di Desa Duwet, Kecamatan Ngawen, Kabupaten Klaten, Provinsi Jawa Tengah. Potensi alam di desa ini sungguh luar biasa dan juga pengelolaan yang sangat baik yang membuat desa ini mampu untuk melejit hingga saat ini.
Di Desa Wisata ini terdapat berbagai kegiatan untuk anak-anak tentunya juga mendidik dan melatih anak-anakuntuk mampu mengembangkan pemikirannya, melatih kerjasama, mengembangkan kepemimpinan dan kesabaran.
Sumber daya alam desa ini juga sangat baik terutama untuk pertaninaanya yang menggunakan irigasi dari mata air yang ada di desa tersebut. Sebagian besar penduduknya juga bertani yang menggarap sawah dan tegalan. Tanaman yang dibudidayakan juga banyak yaitu padi, jagung, kacang, tebu dan lainnya.
Kekayaan budaya yang terjaga didesa ini juga menjadi salah satu cara untuk melestarikan juga mengenalkan pada generasi muda saat ini terutama anak-anak yang berkunjung untuk berlibur ditempat ini. Pertunjukan wayang, seni tari, campursari, gejug lesung dan karawitan seakan tak pernah lepas dari desa ini. Hal tersebut lah dan pengelolaan yang baik dan benar yang membuat desa ini menjadi salah satu desa yang edukatif.

Tak hanya cukup sampai disitu, desa ini juga mempunyai wisata sejarah yang sangat menarik yaitu candi merak yang merupakan peninggalan zaman hindu. Hal ini tentunya dapat menjadi salah satu tujuan wisata edukatif bagi Anda.
Berikut ini adalah cuplikan kegiatan yang ada di dewi soran :
Desa Wisata Soran Klaten Jawa Tengah Edukatif, Eksotis dan Berbudaya

Desa Wisata Soran Klaten Jawa Tengah Edukatif, Eksotis dan Berbudaya

Desa Wisata Soran Klaten Jawa Tengah Edukatif, Eksotis dan Berbudaya

Desa Wisata Soran Klaten Jawa Tengah Edukatif, Eksotis dan Berbudaya

source from ::
dewisoran.com, ngawen.klaten.go.id, tribunnews.com

Related Product :

View detail

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. DAILY'S DIKISIC - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template supported super blog pedia
Proudly powered by Blogger